Daily Archives: Januari 24, 2022
-
Bentuk Pelanggaran HAM dan Faktor Penyebab Terjadinya
Ada banyak bentuk pelanggaran HAM yang terjadi dalam kehidupan masyarakat. Baik itu dilakukan secara sengaja maupun tidak. Adanya peraturan mengenai HAM bertujuan untuk melindungi hak setiap manusia. Jadi, hak setiap masyarakat dihormati dan dilindungi oleh hukum negara. HAM merupakan hak dasar manusia sejak dilahirkan sebagai anugerah yang diberikan oleh Tuhan. Sifatnya universal dan melekat, berlaku ... -
Hak Anggota Masyarakat dalam Mengawasi APBDes Beserta Perannya
Ada beragam hak anggota masyarakat dalam tata kelola desa, termasuk juga mengenai anggaran atau APBDes. Singkatan dari APBDes yaitu Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa. APBDes merupakan rencana keuangan tahunan lingkup pemerintahan desa. Hak Anggota Masyarakat dalam Mengawasi APBDes Beserta Perannya Rencana tersebut dibahas dan disetujui bersama antara kepala desa dengan BPD. Mengenai hasil keputusan persetujuan ... -
Apa Saja Sih Hak Buruh? Simak Penjelasan Berikut
Bagi Anda yang baru saja diterima di sebuah perusahaan sebagai karyawan atau buruh di sebuah perusahaan, pasti ingin mengetahui apa saja hak buruh. Tahukah Anda hak tersebut? Perlu ketahui bahwa hak-hak buruh atau karyawan di Indonesia tercantum di dalam perundang-undangan. Jadi, kalau ke depannya pemimpin melanggar perundang-undangan tersebut, maka bisa jadi ia mendapatkan hukuman dari ... -
Bentuk Penggelapan dan Penipuan Beserta Perbedaan Keduanya
Masih banyak orang mempertanyakan apa beda penggelapan dan penipuan. Keduanya merupakan tindakan kejahatan yang merugikan pihak lain. Beragam alasan seseorang melakukan tindakan kejahatan ini. Terlepas dari apapun alasannya, tetap tidak dibenarkan. Segera laporkan ke pihak berwajib bila Anda menjadi korban atau melihat kejadian, supaya pelaku mendapatkan hukuman yang sesuai dengan perbuatannya. KUHP atau Kitab Undang-undang ... -
Inilah 3 Bentuk Malpraktek Kedokteran Secara Yuridis
Bentuk malpraktek kedokteran menjadi ancaman paling mengerikan dari proses pengobatan yang tengah dilakukan. Niat berobat bukannya sembuh malah jadi semakin parah maka penting bagi kita untuk terus berhati-hati. Inilah 3 Bentuk Malpraktek Kedokteran Secara Yuridis Malpraktek merupakan suatu tindakan atas dasar kelalaian seorang tenaga medis atau dokter ketika mengobati pasiennya sehingga menyebabkan kerugian. Akibatnya pasien ... -
Inilah 5 Bentuk Tindakan Maladministrasi Pelayanan Publik
Maladministrasi Pelayanan Publik seringkali terjadi ketika kita mengurus suatu dokumen kependudukan, namun istilah ini masih cukup asing bagi masyarakat. Inilah 5 Bentuk Tindakan Maladministrasi Pelayanan Publik. Dalam aktivitasnya maladministrasi seolah menjadi suatu hal wajar. Istilah maladministrasi masih kalah populer jika dibandingkan dengan istilah korupsi karena kurangnya tindakan tegas. Padahal aktivitasnya merupakan suatu ancaman yang tidak ... -
Benalu Kelor Memiliki Segudang Khasiat
Benalu kelor sudah tak asing, kita sering mendengar ucapan bagaikan benalu. Kali ini penjelasan tentang benalu. Apa itu benalu, benalu adalah tanaman parasit yang tumbuh dengan cara menumpang pada tanaman lain,dan menyerap nutrisi pada inangnya. Sehingga benalu dianggap sebagai tanaman pengganggu. Benalu bisa hidup pada tanaman apa saja.Begitulah identik benalu sebagai tanan parasit.Memang sering orang ... -
Cara Lapor ke Komnas Perlindungan Perempuan Saat Mengalami Kekerasan
Meningkatnya kasus kekerasan membuat Komnas perlindungan perempuan mendapatkan banyak laporan. Namun, masih banyak juga perempuan yang memilih tidak melaporkan karena berbagai macam alasan. Cara Lapor ke Komnas Perlindungan Perempuan Saat Mengalami Kekerasan Alasan yang seringkali diungkapkan adalah tidak mengetahui cara melaporkan. Alasan lainnya adalah takut jika nantinya mendapatkan imbal balik tidak sesuai. Kasus yang sering ... -
Inilah Fungsi Kontrol Sosial Bagi Masyarakat dan Jenisnya
Kontrol sosial bagi masyarakat berguna sebagai bagian dari pencegahan atas suatu hal yang kemungkinan bisa menyimpang dari norma-norma berlaku. Inilah Fungsi Kontrol Sosial Bagi Masyarakat dan Jenisnya Agar kehidupan sosial di masyarakat tetap berjalan secara harmonis, selaras, aman serta nyaman bagi semua pihak. Sejatinya pengawasan ini memang lebih di titik beratkan pada masyarakat luas guna ... -
Limbah Beracun B3 Cukup Berbahaya untuk Lingkungan
Muncul-munculnya pabrik-pabrik di Indonesia tentu memberikan dampak cukup besar bagi lingkungan, sehingga tidak jarang menimbulan limbah beracun B3. Penting bagi masyarakat untuk menangani masalah limbah. Limbah Beracun B3 Cukup Berbahaya untuk Lingkungan Kerusakan lingkungan salah satunya berhubungan dengan limbah itu, tentu banya hal perlu diketahui terkait hal ini. Selain dapat mencemari lingkungan, ternyata kesehatan manusia ...