Serang – Jurnallbhlpkpkn.com – Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mendampingi Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Proyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Karian di Kabupaten Lebak, Senin (8/1/2024). Al Muktabar mengungkapkan Bendungan Karian itu akan memberikan banyak manfaat bagi masyarakat Banten, baik dalam pemenuhan kebutuhan air baku, pengairan lahan pertanian maupun untuk pengendalian banjir. “Untuk ...